Home » » Capello Siapkan Tempat untuk Zamora

Capello Siapkan Tempat untuk Zamora

Written By Admin on Senin, 10 Mei 2010 | 08.39

Capello Siapkan Tempat untuk ZamoraPenutupan Kampanye Sepi Calon merupakan postingan sebelumnya pada blog Leak, dan kali ini Leak akan membahas tentang Capello Siapkan Tempat untuk Zamora. Menurut informasi bahwa Performa impresif yang ditampilkan Bobby Zamora bersama Fulham musim ini berbuah manis. Striker Inggris diyakini masuk daftar skuad awal The Three Lions sebelum pelatih Fabio Capello menentukan tim yang akan diturunkannya pada Piala Dunia 2010 Afrika Selatan.

Striker 29 tahun menjadi kunci penting Fulham meraih hasil mengesankan, musim 2009/2010. Zamora tercatat membukukan 21 gol dari 44 laga yang dia lakoni, menurut informasi Type Approval Indonesia. Termasuk sembilan gol di ajang Europa League, dimana Fulham sukses mencapai final untuk menghadapi Atletico Madrid. Sebelumnya, Don Fabio tidak pernah menyertakan mantan punggawa West Ham United dalam skuad. Namun, peruntungan Zamora agaknya segera berubah. Itu setelah harian Inggris, Telegraph, melaporkan, Senin (10/5/2010), Zamora baru saja menerima surat dari FA yang mengharapkan kesediaannya memperkuat skuad awal The Three Lions.

Zamora sendiri saat ini tengah berpacu melawan waktu untuk kembali fit pada final Europa League, Kamis (13/5/2010) dini hari, setelah cedera Achilles-nya kambuh. Jika kondisinya membaik, Capello disinyalir akan menyertakan Zamora pada laga persahabatan melawan Meksiko (24/5/2010) dan Jepang (30/5/2010). Kendati berstatus pertandingan persahabatan, kedua laga itu merupakan kesempatan terakhir Zamora untuk unjuk gigi di hadapan Capello, menurut pengamatnan Mbah Gendeng. Pasalnya, kedua laga eksibisi itu bakal menjadi tolak ukur Capello sebelum mengumumkan skuad yang akan dibawanya ke Afrika Selatan, 1 Juni mendatang.

0 komentar:

Posting Komentar